Tanggul Situ Gintung Jebol

"Pembangunan Rumah Darurat Terkendala Lokasi"

VIVAnews - Pemerintah Derah Tangerang belum menemukan jalan keluar untuk merelokasi korban akibat jebolnya tanggul Situ Gintung. Banyak warga yang akan tetap bertahan ditanah yang sudah mereka tempati sejak puluhan tahun lalu.

Menurut koordinator posko utama bancana Situ Gintung, Rahmat Salam mengatakan, saat ini yang sangat dibutuhkan oleh para korban adalah tempat tinggal sementara yang layak paska bencana.

Namaun hingga kini belum ada jalan keluar untuk mencari lokasi yang akan digunakan sebagai rumah darut itu.

Sementara bantuan bahan makanan dirasa sangat cukup. Karena yang lebih penting saat ini adalah pemulihan mental terhadap korban.

Ratusan warga saat ini masih bertahan di posko pengungsian di Kampus UMJ dan Kantor Desa Cireunde. "Secepatnya barak akan dibangun, untuk para korban," ujar Rahmat.

Tebar Berkah Ramadan 1445 H, Mandiri Group Santuni 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Hampir 100 orang dipastikan tewas dalam bencana ini. Sekitar 131 orang masih dinyatakan hilang. Ratusan rumah porak-poranda dan 190 orang mengalami luka-luka akibat jebolnya tanggul raksasa itu.

Polda Bali bersama bidang metrologi dan tertib niaga Disperindag kota Denpasar sidak SPBU

Jelang Hari Raya Idul Fitri, Persediaan BBM di Bali Masih Aman

Polisi melakukan sidak ke SPBU di sekitar Denpasar, Bali.

img_title
VIVA.co.id
28 Maret 2024