Rekening Liar

18 Rekening Peradilan Diinvestigasi KPK

VIVAnews - Sebanyak 18 rekening di lingkungan peradilan masih diblokir oleh Departemen Keuangan. Rekening-rekening itu milik pengadilan dibawah Mahkamah Agung.

"Alasan Depkeu, itu masih diinvestigasi KPK," kata Harifin Andi Tumpa di gedung MA, Jakarta, Kamis 28 Mei 2009.

Menurut Harifin, seluruh rekening itu bukan milik MA melainkan pengadilan di tingkat bawah."Kalau untuk MA sudah clear," kata dia.

Shell Indonesia Bakal Tutup Seluruh SPBU di Medan, Manajemen Ungkap Alasannya

Beberapa waktu yang lalu, Depkeu telah membuka kembali 577 rekening milik pengadilan. Rekening-rekening tersebut sebelumnya dibekukan oleh Depkeu dalam rangka penertiban rekening liar di seluruh instansi negara.

Duel AS Roma vs AC Milan

5 Fakta Menarik AS Roma Usai Singkirkan AC Milan di Liga Europa

AS Roma berhasil menumbangkan AC Milan dengan skor 2-1 dalam Perempat Final Liga Europa leg kedua di Stadion Olimpico pada Jumat dini hari tadi, 19 April 2024.

img_title
VIVA.co.id
19 April 2024