Saksikan Live ILC tvOne Malam Ini, Tema: Setelah 411

Program talkshow tvOne, Indonesia Lawyers Club (ILC)
Sumber :
  • tvOne

VIVA.co.id – Program talkshow tvOne, Indonesia Lawyers Club (ILC), dialog masalah hukum dan kriminalitas yang hangat diperbincangkan oleh masyarakat, kembali hadir malam ini, Selasa, 8 November 2016.

Marak Kasus Penistaan Agama di Pakistan, Perempuan Muda Divonis Mati

Program yang dipandu Karni Iliyas, akan tayang secara live pada pukul 19.30 wib. Tema yang disuguhkan adalah 'Setelah 411'. Dengan menghadirkan narasumber antara lain, Kapolri Jenderal Tito Karnavian, Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo dan pendiri Pondok Pesantren Daarut Tauhiid, K.H. Abdullah Gymnastiar.

Akan ikut juga dalam diskusi malam ini, Direktur The Wahid Institute, Yenny Wahid, Ketua Umum PBNU, KH.Said Aqil Siraj, dan tokoh-tokoh penting lainnya.

Ferdinand Hutahaean Tulis Surat Permohonan Maaf dari Penjara

Bagi penonton setia ILC maupun masyarakat luas dapat menyaksikan secara langsung melalui live streaming di VIVA.co.id dengan klik tautan ini.

Seperti diketahui Indonesia Lawyers Club (ILC) merupakan program stasiun televisi tvOne yang yang empat kali berturut-turut menjadi program terfavorit dalam ajang Panasonic Gobel Award (PGA).

Hehamahua Khawatir Ferdinand Cuma Tumbal, Rofi'i: Suudzon

ILC sukses menggeser kedudukan empat program news talkshow, yakni Apa Kabar Indonesia tvOne,  Mata Najwa Metro TV, Meja Bundar tvOne, dan NSI Metro TV. (ase)

Terdakwa kasus penistaan agama M Kace menjalani persidangan pembacaan tuntutan

M Kece Dituntut 10 Tahun Penjara

Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut hukuman 10 tahun penjara untuk terdakwa M Kece terkait kasus penistaan agama.

img_title
VIVA.co.id
24 Februari 2022