Berikut 5 Mobil Hibrida Paling Mahal Sejagat

Ferrari LaFerrari
Sumber :
  • Dok: Ferrari

VIVA.co.id - Seiring perkembangan zaman, teknologi turut berkembang. Perkembangan teknologi ini juga menyasar dunia otomotif. Salah satunya dengan semakin banyaknya mobil hybrid atau hibrida yang beredar.

Rem Motor Anda Keras, Ini Penyebabnya

Ya, teknologi hibrida sendiri merupakan mobil yang memilik sumber daya yang mampu digerakan oleh dua bahan bakar atau lebih yang dikombinasi seperti bensin dan listrik, gas atau yang lainnya.

Keberadaan mobil bertenaga hibrida memang awalnya kerap dikaitkan dengan kendaraan merek Honda dan Toyota. Karena mereka menjual secara masal.

Namun kini, mobil berkonsep hibrida sudah beredar secara umum. Bahkan ini pun terus ditelurkan sejumlah merek-merek mobil mewah dan mahal, seperti Mercedes-Benz, Audi, Bentley, Porsche dan masih banyak lainnya.

Alhasil, seiring semakin menjamurnya mobil hibrida harganya pun cenderung menjadi lebih murah. Namun, masih banyak mobil hibrida yang dibanderol sangat mahal.

Nah, situs Mostluxurioslist, merilis 5 mobil hibrida termahal sejagat.

V-Belt Motor Matik Putus Sebenarnya Bisa Diantisipasi

Berikut daftarnya:

Ferrari LaFerrari
1. Ferrari LaFerrari US$1,4 Juta atau Rp19,5 miliar

Ini Harga Bumper Tanduk pada Mobil, Mulai Rp350 Ribu

McLaren P1
2. McLaren P1 US$1,15 Juta atau Rp16 miliar

Seorang pesepeda mengambil gambar Porsche 918 Spyder milik saudagar Arab.
3. Porsche 918 US$845.000 atau Rp11,8 miliar

Teknologi kaca spion digital pada BMW i8.
4. BMW i8 US$135.700 atau Rp2 miliar


5. Lexus LS 600h US$120.060 atau Rp1,7 miliar

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya