Test Ride: Mencoba Motor Rp7 Miliar Marquez di Sentul

Mencoba Honda RC213V-S di Sentul Bogor.
Sumber :
  • VIVA.co.id

VIVA.co.id – Akhir pekan lalu VIVA.co.id merupakan satu dari lima media yang diberi kesempatan untuk menjajal motor buas racikan Honda, yakni RC213V-S. Satu yang berkesan, ini merupakan motor pebalap Marc Marquez di arena MotoGP, namun dengan versi jalan raya.

Terpopuler: Marc Marquez Singgung Honda, Modus Maling Motor Pura-pura Kecelakaan

Melihat wujudnya pantas saja. Karena motor ini sudah diperuntukkan di jalan raya, RC213V-S dihadirkan dengan penambahan lampu depan dan belakang, lampu pelat nomor kendaraan, lampu sein, spion, speedometer, knalpot dengan katalis, klakson, dan standar samping.

Motor ini dibekali mesin V4, 4-stroke, DOHC, 4-valve, enam-percepatan, berpendingin cairan (liquid-cooled) dengan kapasitas 999 cc. Tenaganya 117 kW pada 11.000 rpm dan torsi 102 Nm pada 10.500 rpm. Karena dijual untuk umum, tentu kami tertarik dengan harga yang ditawarkan. Sadis, ternyata menyentuh Rp7 miliar.

Pujian untuk Penampilan Ganas Marc Marquez di MotoGP Spanyol 2024

Lalu seperti apa rasanya menunggangi motor berharga fantastis tersebut? Simak selengkapnya pada video di bawah ini:

Booth Astra Honda Motor di IIMS 2024

Penjualan Sepeda Motor Honda Turun

Meskipun mengalami penurunan, Astra Honda Motor masih kokoh di puncak sebagai penguasa pasar sepeda motor Indonesia.

img_title
VIVA.co.id
2 Mei 2024