Identitas Para Korban Tewas dan Luka Kecelakaan Maut di Tol Cipali

Kecelakaan mobil di Tol Cipali. (Foto ilustrasi).
Sumber :
  • TMC Polda Metro Jaya

VIVA – Kecelakaan beruntun terjadi di ruas jalan Tol Cipali tepatnya di KM 150+900B pada Senin dini hari, 17 Juni 2019. Akibat kecelakaan ini, 12 orang meninggal dunia dan puluhan lainnya luka-luka.

Menurut Kepala Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Majalengka Ajun Komisaris Polisi Atik Suswanti, ke-12 korban tewas itu berada di tiga kendaraan yang berbeda, antara lain 6 di mobil Xpander, 3 di mobil Innova, dan 3 lainnya di bus.

Selain korban meninggal, sebanyak 11 orang luka berat dan 32 orang lainnya luka ringan.

Berikut nama-nama korban meninggal dunia dan luka ringan maupun berat:

A. Identitas nama korban meninggal dunia 

Identitas korban tewas di mobil Xpander :

1. Heruman Taman (sopir), 59 tahun, wiraswasta, alamat: Taman Wsma Asri D 33/50 RT 01 RW 16 Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat;
2. Rafi, 22 tahun, swasta, alamat: Teluk Pucung Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat;
3. Reza, 22 tahun, swasta, alamat: Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat;
4. Radit, 22 tahun, swasta, alamat: Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat;
5. Dafa, 21 tahun, swasta, alamat: Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat;
6. Irfan, 22 tahun, swasta, alamat: Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Identitas korban tewas di mobil Innova:

7. Uki, 45 tahun, swasta, alamat: Desa Tarub RT 10 RW 05 Kecamatan Tarub, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah;
8. Amar, 37 tahun, swasta, alamat: Desa Tarub, Kecamatan Tarub, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah;
9. Daryono, 70 tahun, swasta, alamat: Desa Tarub, RT 10 RW 05, Kecamatan Tarub, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

Identitas korban tewas penumpang bus:

10. Roni Marttampubolon, 38 tahun, sopir, alamat: Dukuh RtT 11/RW 08 Desa Tulukan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah; 
11. Uswatun Khasanah, 25 tahun, mahasiswa, alamat: Desa Pengaradan, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah;
12. Yulianto, 25 tahun, swasta, alamat: Sejambu RT 03 RW 05, Desa Kesongo, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Luka berat:

1. Tn. Amsor
2. Tn. Adi lasmanto
3. Tn. Budianto
4. Tn. Ari
5. Tn. Dwiyono
6. Tn. Falah
7. Ny. Susmiati
8. Ny. Arie
9. Ny. Arieza
10. Tn. Budianto
11. Tn. Ari Bunarto

Luka ringan:

1. An. Kansa
2. Tn. Ahmad Kesip
3. Tn. Sumianto
4. Tn. Heriyanto
5. Ny. Kuriyah
6. Ny. Ruliana
7. Tn. Adi Caswanto
8. Tn. Bambang
9. Ny. Sepi
10. Tn. Bob marson
11. Tn. Winoto
12. Ny. Sumayah
13. Ny. Amalia
14. An. Syarip Hidayat
15. Tn. Agus Priyono
16. Tn. Muklis
17. Ny. Erni Ernawati
18. Tn. Danang
19. Tn. Wahyudi
20. Ny. Weni 
21. Tn. Danang
22. Ny. Gusnani
23. Tn. Januari
24. Tn. Eko
25. Tn. Sukadani
26. Ny. tini
27. Ny. Sri
28. Tn. Firman
29. Tn. Zakariah
30. Ny. Sri Atun
31. Tn. Zaman Sahara
32. Wicky

(ase)