Pembagian Grup Babak 8 Besar Liga 2 Panaskan Persaingan

Pelatih Kalteng Putra FC, Kas Hartadi
Sumber :
  • blogspot

VIVA.co.id – Liga 2 telah memasuki babak delapan besar. Ada delapan tim yang yang lolos ke babak tersebut, dan dibagi menjadi dua grup. 

Persikabo 1973 Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi dari Liga 1 Musim Ini

Tim yang lolos ke babak delapan besar adalah Persis Solo, PSPS Riau, PSIS Semarang, PSMS Medan, Kateng Putra FC, Persebaya Surabaya, Martapura FC dan PSMP Mojokerto. 

Rencananya babak delapan besar ini akan menggunakan format home tournamet. Namun, PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) sebagai operator kompetisi menunda pelaksaan babak delapan besar Liga 2. 

PSBS Biak Buka Suara Terkait Kerusuhan Suporter di Kandang Semen Padang

Pelatih Kalteng Putra FC, Kas Hartadi, berbicara soal peluang timnya untuk lolos ke semifinal. Kalteng Putra tergabung di X bersama dengan, PSMS Medan, Persis Solo dan Martapura DC 

"Semua tim berat. Persaingan akan berlangsung dengan ketat," kata Kas Hartadi saat dihubungi Viva.co.id, Selasa 17 Oktober 2017. 

Liga 1 Musim Depan Berisi Wakil Seluruh Pulau

"Kami hanya sedikit sekali mengetahui kekuatan lawan. Persis Solo dan Martapura FC sedikit banyak kami tahu. Kalau PSMS Medan saya belum pernah lihat," tambah mantan pelatih Sriwijaya FC ini. (ren)

Pemain Persiraja Banda Aceh Andik Vermansah

Kisah Andik Vermansah, Sempat Jadi Rebutan Klub Top Dunia Kini Terseok-seok di Liga 2

Esk pemain Timnas Indonesia, Andik Vermansah dikenal sebagai sosok pemain lincah yang memiliki kecepatan dan penguasaan bola cukup baik pada masanya.

img_title
VIVA.co.id
17 April 2024