Samsung Pamer Smartphone Lipat, Ini Bentuk Detailnya

CEO Samsung, DJ Koh, memamerkan Samsung Fold
Sumber :

VIVA – Akhirnya Samsung memperlihatkan smartphone lipatnya ke publik dalam acara Samsung Unpacked, Kamis dini hari WIB tadi, 21 Februari 2019. Penasaran lihat bentuk lengkapnya?

Tim Cook Datang ke Indonesia Besok, Apple Turun Takhta

Dalam video yang dikeluarkan Samsung, Samsung Galaxy Fold mengingatkan kita pada Nokia Communicator. Tetapi bentuknya jauh lebih tipis dan hampir seluruh bagian tertutup oleh layar sentuh.

Layar bagian luar berukuran 4,6 inci sementara bagian dalamnya dibalut 7,3 inci Flex Dynamic Amoled, dengan resolusi 2.152 x 1.538 dan rasio 4:3.

Daftar Lengkap Harga HP Samsung per 16 April 2024

Perbedaan lain adalah ada enam kamera menempel pada smartphone ini. Penasaran dengan bentuk detailnya? Cek dalam video di bawah:

Catat Kemunculan Samsung Galaxy S24 FE ke Publik

Untuk harga, kabarnya Samsung Fold dibanderol nyaris US$2000, sekitar Rp 20 juta lebih. Tapi yang mau beli harus sabar-sabar karena smartphone ini baru akan dirilis ke publik pada April 2019 mendatang.

Apple.

Apple Kehilangan Posisi sebagai Perusahaan Smartphone Teratas, Kalah Saing dengan Samsung

Penjualan iPhone telah hancur turun 10%, Apple Inc. (NASDAQ: AAPL) kehilangan posisi nomor satu dalam pengiriman ponsel pintar global pada kuartal pertama.

img_title
VIVA.co.id
19 April 2024