Baru Dipakai 1 Bulan, Setir Tesla Model 3 Copot

Setir Tesla Model 3 copot.
Sumber :
  • Twitter @Jason T.

VIVA – Pemilik mobil Tesla Model 3 di Blackpool, Inggris melaporkan, setir mobilnya copot saat dia sedang berkendara. Padahal mobil tersebut pada dasarnya adalah unit anyar karena baru dibeli sekitar satu bulan.

SPKLU Sudah Banyak, Naik Wuling BinguoEV Bisa dari Jakarta ke Mandalika

Dilansir dari Insideevs, Rabu 13 Mei 2020, sang pemilik pun mengatakan, pada hari insiden itu terjadi dia telah berkendara sekitar 20 mil. Beruntung, insiden itu terjadi di akhir perjalanannya.

Kekecewaannya terhadap Tesla diungkapkan telah terjadi kepadanya sebelum insiden ini terjadi. Sebab, dia harus menunggu lama untuk mendapatkan mobil ini.

Neta Mulai Rakit Mobil Listrik di Indonesia

Menurutnya, mobil yang dijanjikan dikirim pada Oktober 2019 ini baru datang pada pertengahan Maret lalu saat pandemi Virus Corona atau COVID-19 mewabah di negara Inggris. Karena itu, dia mengaku belum puas mengendarai mobil barunya saat ini.

Pemilik Tesla Model 3 ini pun mengaku penggemar berat mobil pabrikan Elon Musk tersebut. Bahkan, dia mengaku menunggu untuk memiliki mobil ini selama hampir 8 tahun.

GAC Aion Jual 1 Juta Mobil Listrik dalam Waktu Relatif Singkat

Kejadian tersebut pun diupload di akun Twitter @JasonTuatara. Tesla pun diketahui telah mengambil mobil itu untuk diperbaiki dan telah dikembalikan kembali ke pemiliknya.

Mobil Chery Omoda E5 yang Ditabrakkan ke Tembok Mal oleh Anak Kecil

Orangtua Anak yang Tabrakkan Mobil di Mall Jadi Konsumen Chery

PT Chery Sales Indonesia (CSI) buka suara terkait video viral di media sosial yang menunjukkan seorang anak kecil menabrakkan mobil listrik Omoda E5 ke tembok di mall.

img_title
VIVA.co.id
26 April 2024